Contoh Kerajianan Dari Sabut Kelapa
Berikut ini adalah contoh kerajinan dari sabut kelapa. Apa yang kamu ketahui dengan sabut kelapa. Sabut kelapa nerupakan limbah padat dari industry minyak kelapa, maupun makanan yang bersumber dari olahan kelapa yang di konsumsi masyarakat Indonesia. Sabut kelapa merupakan bagian dari kulit kelapa yang berupa serat-serat kasar kelapa, biasanya disebut limbah yang hanya ditumpuk lalu dibiarkan membusuk atau kering. Pemanfaatan yang paling banyak hanyalah untuk kayu bakar.
Padahal jika dimanfaatkan dengan baik sabut kelapa dapat menghasilkan kerajinan yang bernilai tinggi atau nilai guna dalam pemakaianya. Sabut kelapa bagian dari pelindung dari buah kelapa yang berupa serat kasar. Ketebalan masing-masing sabut kelapa tergantung dari jenis kelapa. Umumnya sabut kepala yang digunakan untuk kerajinan diambil dari kelapa yang sudah tua. Hal ini dikarenakan memiliki sabut kelapa yang tebal, lebih kokoh, memiliki kandungan serat serbuk sabut. Kandungan itulah yang akan menjadi bahan kerajinan dari sabut kelapa yang paling utama. Sabut kelapa sebelum menjadi kerajian melalui proses pengolahan terebih dahulu. Salah satunya adalah proses pembersihan dilanjutkan dengan pengolahan baik melalui mesin maupun manual.
Dari proses pengolahan ini sabut kelapa menjadi serat-serat sabut kelapa yang akan menjadi sebuah media tanam bunga anggrek dengan berbagai bentuk.
Kerajinan media tanam bunga anggrek dari sabut kelapa dapat berbentuk persedi, kerucut, lingkaran, setengah lingkaran, gantung dan tempel.
1. Kerajinan sabut kelapa yang berbentuk kerucut yang media tanam anggrek gantung.
Cara menanan anggrek pada pot sabut kelapa sebagaimana diketahui anggrek merupakan tanaman hias yang jika dibudidayakan dengan baik akan menjadi peluang bisnis yang sangat menguntungkan. Tanmana anggrek melupakan tanaman hias yang tidak bersifat kontemporer.
Komoditi tanaman hias ini dinimati oleh kalangan pasar oleh berbagai kalangan. Sebagian besar pecinta anggrek memilih membudidayakan tanaman anggrek mereka dengan sabut kelapa hal ini dikarenakan berbagai alasan. Diantaranya sabut kelapa memiliki daya simpan air yang sangat baik sehinga daya kesegaran dan kelembabpan tanaman dapat terjaga. Selain itu sabut kelapa jugamengndung unsur hara yang dibutuhkan oleh tanaman yang berbunga indah ini.
Sedangkan alasan yang lain bahan sabut kelapa ini mudah didapat dan harga terjangkau. Berikut ini adalah langkah-langkah budidaya anggrek dengan sabut kelapa.
Bagi anda pecinta anggrek yang berkeingginan memperindah bagian exterior atau interior rumah dengan tanaman anggre maupun ingin membuka peluang bisnis bududaya anggrek anda dapat memiih jebis bunga anggrek yang bisa digantung atau ditempelkan dengan media pot sabut kelapa. Andapun bias mengantungnya diteras rumah dengan sabut kelapa dengan menambahkan arang, potongan ayu, bata, genting, dan sebagainya.
Untuk perawatan bunga anggrek yang di tanam pada media tanam sabut kelapa ada apat menyiram bunga anggrek pada pagi dan sore. Selain itu anda pelur menganti sabut kelapa yang sudah rapuh dan terlalu basah agar tanaman bunga anggrek dapat tumbuh dengan baik. Selain itu anda juga harus menjaga agar anggrek yang ditanam pada media sabut kelapa tidak terus terpapar dengan air hujan. Mengapa demikian? Hal ini karena curah hujan berlebih dapat menyebabkan media tanam anggrek cepat lapuk.
Demikian contoh kerajinan yang terbuat dari sabut kelapa.
Komentar
Posting Komentar